Minggu, 05 Oktober 2014

Usaha Sampingan di Rumah

Siapa sih yang tak ingin punya usaha sampingan dirumah. bisa dikerjakan kapan saja, bisa sambil nemenin sikecil juga. untuk para ibu rumah tangga yang sedang mencari tambahan untuk uang belanja atau untuk karyawan juga yang ingin menambah penghasilan  sampingannya bisa coba menjalankan bisnis ini yaitu bisnis online. mungkin banyak yang masih bingung yah tentang bisnis online, jangan-jangan binis online ini bisnis ga jelas, bisnis penipuan, atau bisnis mlm yang melelahkan.

Sambil mengisi waktu luang dan memanfaatkan komputer jika ada komputer dirumah, kita bisa mencoba menambah ilmu pengetahuan kita tentang bisnis online. diibaratkan sebuah keterampilan seperti mekanik motor, tukang las, tukang bikin jamu, atau apapun profesi itu, jika teman-teman ingin berbisnis online maka teman-teman juga harus belajar ilmunya juga, supaya tau arah mana yang kita tuju. karena internet itu ibarat hutan belantara. banyak bahaya penipuan yang mengintai, juga banyak juga harta yang tersimpan didalamnya. ilmu bisnis online ibarat peta yang akan menunjukan kita jalan untuk menemukan sumber-sumber mata air rupiah yang bisa kita jadikan sebagai usahaa sampingan dirumah.

usaha sampingan di rumah
usaha sampingan di rumah sambil menemai si kecil  sumber gambar - bisnisanmaya.blogspot.com
Seperti apa sih model usaha sampingan yang bisa dijalankan di rumah?

Teman-teman dalam membangun sebuah usaha atau bisnis itu tidak ada yang mudah atau langsung menghasilkan. biasanya kalaupun ada bisnis yang mudah dan langsung menghassilkan, itu takan bertahan lama dan hanya berjalan sesaat atau musiman. seperti jualan gorengan, atau makanan dibulan ramdhan, usaha-usaha seperti ini akan cepat menghilang seiring berlalunya bulan ramadhan. sperti kemunculannya juga yang begitu cepat bermunculan dan cepat pula menghilangnya. jika teman-teman ingin membuat usaha sampingan di rumah untuk jangka panjang, mulailah dengan bisnis yang memiliki prospek untuk jangka panjang, minimal bisa bertahan lama. tidak hanya dalam 1 atau 2 bulan. salah satu usaha sampingan jangka anjang yang bisa kita pilih adalah BISNIS ONLINE.


Untuk memulai usaha ini kita bisa langsung terjun dengan browsing-2 di mbah google dan mencari model dan penawaran bisniss yang cocok untuk kita. namun hal ini hanya akan membuat kita lelah sendiri, karena kebingungan karena banyaknya informasi dan pilihan yang akan kita terima. belum lagi ada potensi untuk terjebak dalam penipuan. dan lain sebagainya.. seperti yang sudah disebutkan diatas, klo diibaratkan hutan belantara, internet itu seperti hutan belantara, yang begitu kaya akan sumber daya yang bisa merugikan atau menguntungkan kita.

usaha sampingan di rumah 2
usaha sampingan di rumah bersama si kecil

Keahlian apa saja yang dibutuhkan untuk memulai usaha sampingan dirumah ?

untuk menjalankan kerja sampingan baik itu dirumah atau dimna saja asal bisa terhubung dengan internet. dibutuhkan ilmu pengetahuan tentang bisnis online. terutama bagi teman-teman yang masih pemula banget, ilmu ini sangat penting sekali. supaya tidak terjebak dan pusing sendiri karena melimpahnya informasi di internet.

ada kabar baik bagi para pemula bahwa ilmu bisnis online ini sangat mudah untuk dipelajari. jika teman-teman sudah bisa membuka google dan mencari informasi disana berarti teman-teman sudah bisa memulai untuk belajar bisnis online. namun walapun gampang dan sangat mudah dipelajari, biasanya para pemula tidak konsisten dalam mempraktekan ilmu-ilmu yang diajarkan, atau cepat merasa bosan dan ahirnya berhenti. inilah kebanyakan faktor yang membuat seseorang gagal dalam berbisnis, yaitu lebih cepat berhenti. saya rasa mungkin bukan dibisnis online saja, dibisnis offline/konvensional juga  jika teman-teman mudah menyerah dan cepat berhenti maka peluang untuk berhasil akan semakin menjauh.
salah satu contoh usaha sampingan dengan menjual produk orang lain yaitu produk Tf Organik.

bisnis online itu sebuah ilmu keterampilan yang harus dipelajari setahap demi setahap. ibarah membangun sebuah rumah maka kita harus membangun pondasinya dulu, kemudian dinding, atap, sampai mempercantik rumah. begitupun bisnis online,tahap demi tahap harus kita lalui pelajarannya. supaya ilmu yang kita dapat complete, tidak setengah setengah. jika ilmunya sudah kita kuasai maka anda bisa menjual apa saja melalui internet. uang akan mengikuti kalau kita menambah kemampuan kita. begitu kata salah seorang pebisnis online yang sudah berhasil.

setelah ilmunya sudah teman--teman kuasai, maka ilmu ini bisa menunjukan teman-teman sumber-sumber mata air rupiah di internet dan juga teman-teman punya alat atau ember pengetahuan untuk mengambil berapapun air rupiah diinternet yang kita mau. setelah teman-teman bisa menghasilkan usaha sampingan di rumah dengan internet, bisa juga dijadikan usaha utama jika teman-teman mau.

ok teman-teman, sekian dulu yah, semoga bermanfaat.

Salam hangat,

Andi Saebatul Hamdi
Proud member of RWP (Rahasia Website Pemula)
memulai usaha sampingan di rumah
Tempat yang tepat untuk memulai usaha sampingan di rumah

agen Tf Organik

2 komentar: